Hai teman-teman. Pernahkah kalian mengikuti raker atau rapat kerja? Tentu, beberapa dari kita pernah mengikutinya. Minimal di tempat kerja atau ‘latihannya’ ketika dulu menjadi mahasiswa di kampus. Ada raker himpunan, raker BEM, dan seterusnya. Nah, kali ini saya ingin membahas rapat kerja a la keluarga rumah tumbuh. Apa itu rumah tumbuh? Yaitu sebutan untuk rumah …
Kategori: RUMAH TUMBUH
Bercerita segala hal tentang lifestyle di rumah : less waste, zero waste, pembangunan rumah, rumah ramah alam dan pola pikir tumbuh penghuni.
Cara Membuat Pipa Vertikal Garden Sederhana, Hemat dan Tak Perlu Alat Mahal
Hari ini, saya akan menceritakan sebuah model kebun yang ada di rumah. Dalam bahasa Inggris disebut dengan vertical pvc pipe garden, atau dalam bahasa Indonesianya adalah cara berkebun vertikal menggunakan pipa pvc. Oia, dalam hal ini, bisa menggunakan pipa bekas, tak harus membeli baru. Kami pun demikian. Daripada pipanya tak bermanfaat. Apa itu Pipa Vertikal …
Kitab Al Adab Al Mufrad – Hak Tetangga oleh Ustadz Muhammad Halid Syar’ie
Malam ini saya belajar tentang ‘Adab, khususnya hak tetangga. Hadist 103 dari kitab khusus adab-adab, disampaikan oleh Ustadz Muhammad Halid Syar’ie. Materi ada pada Youtube ini. Saya menuliskan ulang, dalam rangka mengikat ilmu dan bisa saya baca lagi sebagai pengingat diri. Hadits ke 103 [dari kitab al-Adab al-Mufrad imam al-Bukhari] Abu Zhabyah Al-Kala’iy berkata: Aku …
Pengelolaan Sampah dari Rumah ke Rumah Menuju Zero Waste Cities di Komplek Baity Jannati Kemang – Bogor Awal 2021
Perjalanan yang tidak mudah. Saya dan suami sudah dua tahun lebih, dari tahun 2018, tidak membuang sampah keluar rumah sama sekali. Walaupun saat itu kondisi masih ngontrak, alias kami belum memiliki rumah. Sampai-sanpai petugas kebersihan yang biasa mengangkut sampah bertanya-tanya, “Kenapa tak membuang dan meletakkan bak sampah di depan? Sampahnya pergi kemana?” Saat itu juga …
Rumah Tumbuh : Membuat Sumur Resapan
Sebagaimana yang saya ceritakan sebelumnya, tengang rumah impian saya pada post blog part 1 lalu. Kini, sesuai janji pada beberapa teman dan pembaca bahwa saya akan membagikan cerita seputar upaya kami membangun rumah yang ramah alam, dengan salah satunya, membuat sumur resapan. Apa itu Sumur Resapan? Sumur Resapan adalah sumur atau lubang pada permukaan tanah …